Giat Kapolsek Samarang Hadiri Loka Karya Mini di UPT Puskesmas Samarang.

IMG 20250304 180328

Garut.Jejak-kriminal.com-Kapolsek Samarang turut hadir dalam kegiatan Lokakarya Mini Tribulanan Rutin yang diselenggarakan di Aula UPT.Puskesmas Samarang. Hadir dalam kegiatan tersebut antara lain Camat Samarang, Danramil 1112 Samarang, Kepala Puskesmas Samarang, serta Para Kepala Desa dan Dinas Pendidikan Kecamatan Samarang.” Selasa (04/3/2025)

Kegiatan diisi oleh pemberi materi langsung dari Kepala UPT.Puskesmas Samarang, dr.Hj.Yeyen S Permana, M Kes. Seluruh rangkaian acara berjalan dengan aman dan kondusif, menunjukkan kerjasama yang baik antara instansi terkait.

Kapolres Garut AKBP Mochamad Fajar Gemilang.,S.I.K.M.H.M.I.K. Melalui Kapolsek Samarang, AKP Hilman Nugraha, SH, menyampaikan terima kasih atas terselenggaranya kegiatan ini serta hasil yang dicapai. Dokumentasi kegiatan juga sudah disiapkan dan dapat dilihat untuk referensi.

Semoga kegiatan ini bermanfaat bagi masyarakat Samarang dalam meningkatkan kesehatan dan kesejahteraan.”Pungkas

Asep hidayat